• Ming. Okt 12th, 2025

MEDIA KOTA Online

Sarana Informasi Rakyat

Headline

  • Home
  • Wapres Ma’ruf Amin Nilai Menjaga Marwah KPK dan MK Jadi Pekerjaan Besar

Wapres Ma’ruf Amin Nilai Menjaga Marwah KPK dan MK Jadi Pekerjaan Besar

Jakarta, mediakota-online.com Wakil Presiden RI Ma’ruf Amin mengatakan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dan Mahkamah Konstitusi (MK) sedang menjadi sorotan publik, terutama terkait beberapa kasus besar yang melibatkan kedua lembaga hukum…

Kapolres Sukabumi Bersama Ketua Bhayangkari Berikan Selamat Ucapan di Hari Guru Nasional

Sukabumi – mediakota-online.com Dalam sebuah momen yang penuh kehangatan, Kepala Kepolisian Resor Sukabumi, AKBP Maruly Pardede, tampak bersama istrinya, Ny. Monica Maruly Pardede, menghadiri acara peringatan Hari Guru Nasional. Kedua…

Polres Sukabumi Berhasil mencegah dugaan perdagangan orang (People Smuggling) ke Australia, 4 Warga Banglades Diserahkan ke Imigrasi Kabupaten Sukabumi

Sukabumi – mediakota-online.com Unit Penyidikan dan Penyelidikan Kriminal (PPA) Satuan Reserse Kriminal Polres Sukabumi berhasil mengungkap kasus People Smuggling. Empat warga negara Bangladesh, yang diduga menjadi korban praktik penyelundupan orang,…

Kantor Imigrasi Kelas 1 TPI Palu Menggelar Rapat koordinasi Tim Pengawasan Orang Asing dikabupaten Tolitoli

Palu, mediakota-online.com Kantor Imigrasi Kelas I TPI Palu menyelenggarakan Rapat Koordinasi Tim Pengawasan Orang Asing (TIMPORA) Kabupaten Tolitoli di Hotel Mitra Utama, Kamis (23/11/2023). Hal ini sesuai dengan amanat Undang-Undang…

Ketua KPK Firli Bahuri Ditetapkan sebagai Tersangka Kasus Pemerasan Syahrul Yasin Limpo

Jakarta, mediakota-online.com Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Firli Bahuri ditetapkan sebagai tersangka kasus dugaan pemerasan terhadap mantan Menteri Pertanian (Mentan) Syahrul Yasin Limpo (SYL). Penetapan tersangka diumumkan oleh Direskrimsus Polda…

Yasonna Harus melawan ini ada keganjilan Saat Petugas Imigrasi bandara Ngurai Rai Bali Kena OTT akan didukung komisi III DPR RI Arteria Dahlan

Jakarta, mediakota-online.com Menkumham Yasonna Laoly menyebut ada hal ganjil dengan operasi tangkap tangan (OTT) pungutan liar (pungli) petugas Imigrasi Bandara Internasional I Gusti Ngurah Rai, Bali. Hal itu dilontarkan Yasonna…

Kantor Imigrasi Bekasi Sedang merenovasi Untuk kenyamanan Pelayanan.

Bekasi – mediakota-online.com Sudah hampir tiga pekan ini Kantor Imigrasi Bekasi Sedang merenovasi bangunannya karena bangunan yang terdahulu sudah bagus tapi sering bergetar ini menurut pengunjung yang hendak membuat paspor…

Kapolres Sukabumi Akbp Maruly Pardede ‘Atensi’ Terkait Pelajar SMP Yang Hilang, Maruly: Saksi Tak Kooperatif Bisa Dipanggil Paksa

Sukabumi – mediakota-online.com Jajaran Unit PPA Reskrim Polres Sukabumi, gerak cepat lakukan penyelidikan terkait dengan hilangnya salah satu pelajar putri SMP Nagrak yang di duga menjadi korban tindak pidana penjualan…

Polres Sukabumi Gelar Kegiatan Binrohtal untuk Meningkatkan Keimanan dan Akhlak Personel

Sukabumi – mediakota-online.com Pada hari Rabu tanggal 22 November 2023 pukul 08.00 WIB, Masjid Ad-durachman Polres Sukabumi menjadi saksi pelaksanaan kegiatan Binrohtal yang dihadiri oleh seluruh personel Polres Sukabumi. Acara…

Sidang Gugatan Perdata di PN Batulincin Diduga melanggar UU KUH PERDATA.

Kab.Tanah Bumbu, Mediakota-online.com Sidang gugatan kasus subjek perkara perdata yang sama kembali untuk di gelar di ruang sidang di PN Batulincin yang diduga kuat melanggar UU KUH PERDATA, di sebabkan…