• Kam. Mar 27th, 2025

MEDIA KOTA Online

Sarana Informasi Rakyat

Pasca Lebaran Pengelola Membuka Kembali Taman Mini Indonesia Indah Tidak Benar Adanya Pungutan Parkir Liar

ByWira

Mei 9, 2022

Jakarta, Mediakota-online.com pengelolah taman mini Indonesia telah membuka Area kawasan taman mini Indonesia walaupun masih dalam tahap Renovasi, ini adalah bentuk kebijakan pengelola Taman Mini Indonesia Indah yang  telah membuka kembali tempat hiburan untuk warga Jakarta yang Tidak mudik atau berlebaran dikampung halamannya.

jadi pihak pengelolah membuka Taman Mini Indonesia Indah karena Taman Mini Indonesia Indah merupakan tempat hiburan warga Jakarta dan menurut pengelola Taman Mini Indonesia Indah IGusti Putu Ngurah Sedana ada salah satu media yang memberitakan bahwa ada pungutan parkir liar di area TMII.

Kalau ada kendaraaan Roda dua maupun Roda empat dipungut bayaran ditegaskan pengelola Taman Mini Indonesia Indah Putu itu adalah Tidak benar kalau tukang parkir memungut parkir kami pengelolah sudah memasang sepanduk Sepanjang jalan kawasan Taman Mini Indonesia Indah Terpampang banner PARKIR GRATIS.

Saat Mediakota-online.com mewawancarai warga Pondok Gede bernama yasin dan  keluarganya yang sedang berlibur di Taman Mini Indonesia Indah mengatakan kami warga pondok gede bertahun tahun tidak ada hiburan Lain selain ke Taman Mini Indonesia Indah kata Yasin sedang kami penduduk asli pondok gede dan kami tidak mudik dan pulang kampung sangat nyaman sekali membawa kendaraan di Taman Mini Indonesia Indah pun parkir tidak dipungut bayaran sepeserpun tutur H.  Yasin kepada Mediakota-online.Com imbuhnya.

Masih menurut pengelolah Taman Mini Indonesia Indah I.Gusti putu Ngurah Sedana kebijakan kami membuka Taman Mini Indonesia Indah untuk menghibur warga Jakarta yang tidak Mudik pulang kampung pasca Lebaran Kami buka dan sudah menginstruksi kepada petugas kami agar jangan ada yang memungut uang parkir kepada pengunjung Taman Mini Indonesia Indah Tegas putu dengan adanya pemberitaan yang salah Media yang memberitakan ada pungutan Parkir itu tidak benar ungkapnya. (Benn)

By Wira